top of page

Apa Boleh Tali Lanyard Se-Keren ini?

5 referensi desain tali lanyard ini akan menginspirasi kamu


Tali Lanyard memang pada umumnya memiliki desain-desain yang menarik sesuai dengan tema branding yang akan ditampilkan. Namun, tata cara mendesain Tali Lanyard bisa dibilang sangat spesial karena ada beberapa poin yang perlu diperhatikan.


jpg img referensi desain tali lanyard custom printing biru merah muda pink bitu muda ungu hijau inanotchi
Referensi Desain Tali Lanyard

Berikut di bawah ini, 5 referensi desain lanyard yang hasil jadinya sangat ekstetis.


#1 Desain dengan motif abstrak atau doodle


Penggunaan gambar abstrak menjadi pilihan referensi desain yang banyak digunakan karena tidak harus memperhatikan tata letak dan lebih praktis dalam menerapkan nya pada pola tali lanyard.


Salah satu bentuk abstrak yang menarik yaitu menggunakan motif bertema doodle. Motif Doodle dengan susunan gambar kartun yang relevan dengan bisnis identitas korporat membuat motif lanyard semakin menarik.

Salah satu contoh desain lanyard dengan motif abstrak / doodle seperti diperlihatkan pada gambar dibawah ini :


img jpg referensi desain tali lanyard pattern abstract warna warni desain keren inanotchi
Desain Tali Lanyard dengan Motif Abtrak dengan tema karekter doodle


#2 Desain dengan Perpaduan 2 Warna (two-tone)

Konsep desain dengan 2 warna (two-tone) pada desain lanyard memberikan kesan minimalis tetapi tetap terlihat keren. Dengan dipadukan dengan tata letak logo dan tulisan yang seimbang (balance), menjadikannya terlihat professional dan menarik.


img jpg referensi desain tali lanyard bank bca keren simple inanotchi
Desain Tali Lanyard dengan Perpaduan 2 Warna


#3 Desain dengan Perpaduan 3-4 Warna


Pemilihan 4 atau lebih warna pada desain lanyard membuatnya lebih meriah. Pada gambar dibawah menggunakan tema natal dengan warna biru, hijau, merah dan kuning.

img jpg desain tali lanyard printing custom tema natal merah hijau kuning biru desain keren inanotchi
Desain Tali Lanyard dengan Perpaduan 3 - 4 Warna


#4 Desain Simple dengan Warna Dasar Hitam

Warna dasar hitam menjadi pilihan karena terkesan ekslusif dan simple. Pada gambar di bawah ini merupakan tali lanyard dengan logo bank KB Bukopin yang sangat pas jika dipadukan dengan background warna hitam.


img jpg desain tali lanyard printing custom hitam kuning inanotchi
Desain Tali Lanyard dengan Warna Dasar Hitam

#5 Desain dengan Gradasi Warna (gradient)


Desain tali lanyard bisa menggunakan perpaduan gradasi warna seperti pada gambar di bawah ini menggunakan gradasi warna ungu ke hijau yang menjadikannya terlihat ekstetis.


img jpg referensi desain tali lanyard printing custome ungu hijau desain keren inanotchi
Desain Tali Lanyard desan Gradasi Warna


Kesimpulan

Tali lanyard dengan pola warna-warni yang mengagumkan, seperti yang diilustrasikan pada referensi pertama, memberikan keceriaan dan kegembiraan pada desain. Penggunaan pattern membebaskan desainer dari batasan tata letak, menjadikannya opsi yang praktis dan menarik.


Desain tali lanyard dengan perpaduan dua warna, seperti pada referensi kedua, membuktikan bahwa kesederhanaan dapat tetap menciptakan kesan yang keren. Keseimbangan antara dua warna dan penempatan logo serta teks yang tepat menciptakan desain yang profesional dan menarik.


Referensi ketiga menunjukkan bahwa pemilihan tiga hingga empat warna pada desain tali lanyard dapat menciptakan tampilan yang meriah, khususnya jika sesuai dengan tema atau acara tertentu. Pilihan warna yang cerdas dapat memberikan daya tarik visual yang luar biasa.


Sementara itu, desain dengan warna dasar hitam pada referensi keempat membuktikan bahwa keeksklusifan dan kesederhanaan dapat berjalan seiring. Desain yang simpel dengan latar belakang hitam dapat memberikan kesan eksklusif, terutama jika dikombinasikan dengan logo atau gambar yang tepat.


Terakhir, referensi kelima menggambarkan bagaimana gradasi warna dapat menghadirkan keindahan ekstetis pada desain tali lanyard. Penggunaan gradasi dari warna ungu ke hijau memberikan sentuhan visual yang memukau.

Dalam keseluruhan, desain tali lanyard dapat menjadi media ekspresi yang kuat dan bervariasi. Dengan memperhatikan elemen-elemen seperti pemilihan warna, tata letak, dan tema, kita dapat menciptakan tali lanyard yang bukan hanya memenuhi fungsi praktisnya, tetapi juga menjadi karya seni yang memukau. Kreativitas dalam desain tali lanyard adalah cerminan dari identitas dan nilai yang ingin kita sampaikan kepada dunia.


Ingin buat tali lanyard printing tapi bingung harus mulai darimana dulu? 


Pertama yang harus Anda siapkan adalah desain menggunakan template yang telah disediakan.

Dengan menggunakan template, maka akan dipastikan hasil jadi nanti akan sama dengan yang Anda bayangkan sebelumnya.


Saya tidak sempat untuk desain tali lanyard printing, terus bagaimana?


Tenang, Inanotchi melayani setting desain tali lanyard printing hanya dengan mengirimkan referensi desain dan logo yang ingin ditempelkan pada lanyard. Klik link dibawah ini untuk meminta bantuan desain :


 

Untuk konsultasi lebih lanjut tentang order tali lanyard printing di Inanotchi, silahkan hubungi link berikut :



136 tampilan

Comments


bottom of page